Tentang Kami

Komunitas Literasi Senja adalah komunitas yang didirikan di Kota Cirebon pada tahun 2018 oleh 12 Mahasiswa dari berbagai kota di Indonesia. Latar belakang berdirinya komunitas ini adalah untuk mengembangkan pendidikan yang tidak didapat di kampus. Komunitas Literasi Senja bergerak di dua bidang, pertama bidang pendidikan alternatif dan kedua bidang ekonomi kreatif.